Jumat, 31 Oktober 2014

Borderlands: The Pre-Sequel Versi Linux Rilis!


Ya, Game yang satu ini sudah tersedia di Linux!
omgubuntu.co.uk - Team DEV Aspyr, telah bekerja sama dengan Gearbox dan 2K Games untuk memastikan waktu perilisan yang sama untuk versi linux game yang satu ini dengan versi untuk Mac, Windows, dan juga untuk versi Konsolnya.

Gamers linux mendapatkan akses penuh seluruh fitur dari game tersebut seperti halnya jika bermain dengan sistem operasi Windows dan OS X, yang mana hal tersebut menjadi mungkin karena Game ini dikembangkan dengan Unreal Engine 3.



Seri Borderlands: The Pre-Sequel memiliki setting diantara 2 versi-nya yang lalu, dan mengungkap cerita dibalik bangkitnya Handsome Jack. Di seri Pre-Sequel Character Claptrap sekarang dapat dimainkan. atau sekitar Rp. 600.000,- / 700.000,-

Berikut system requirement game Borderlands: The Pre-Sequel di Linux:

  • Ubuntu 14.04 LTS (or later)
  • Intel Core 2 Quad or AMD Phenom II X4 2.4 GHz (or better)
  • 4 GB RAM
  • 13 GB HDD Space
  • Nvidia Geforce 260 with 1 GB VRAM (or better)
Game diperkirakan dijual seharga  $59.99/£39.99, atau sekitar Rp. 600.000,- / 700.000,- 
Disqus Comments